Thursday, August 29, 2013

SPONSORED : AGEHA Icy Grey Softlens

Pertama aku mau mengucapkan terimakasih kepada JAPAN SOFTLENS karena telah memberi softlens gratis untuk di review di blog ku yeeeiiii~~
Aku suka banget sama softlens ini lho, mau tau kenapa ?? Dibaca sampai habis ya blog ku 

♥ AGEHA / SELECTION MODELS SOFTLENS 
Produced in Japan.
Manufactured by Dueba Contact Lens.
Diameter 16mm (14.5 mm)
EXP. Date 2018.07.02.
MAN. Date 2013.07.03.
Normal-Minus (8)
Kadar air 45%
Warrna : Midnight Black, Caramel Brown, Natural Brown, Icy Grey.
✈ WorldWide Shipping

Tampak depan dari kemasan. Warna nya ungu-pink dan bahan mengkilat. 
Detail bunga-bunga dan kupu-kupu juga terlihat pada kemasan.
Di sebelah nya ada sebuah lipstick... ?? 
Bukan liptick ternyata, hahaha aku tertipu~~~ itu adalah sebuah bolpen.
*Tiap pembelian 1 pasang softlens, FREE Pulpen Cantik. 
(Selama persediaan masih ada)
Banyak free lainnya lho !! Langsung check FANPAGE nya yah JAPAN SOFTLENS.
(free item, pembelian dalam jumlah tertentu dan selama persediaan masih ada).

Tampak belakang kemasan. 

Didalam kemasan terdapat lembaran dengan tulisan bahasa Jepang, 
dan beberapa gambar cara bagimana menggunakan softlens.

AGEHA tidak menggunakan botol.
Seluruh lensa menggunakan Blister Package yang tertutup rapat dan sudah lulus test kerapatan di pabriknya.
Sehingga dapat dipercaya ke-hygienisannya dan keamanannya.

Cara membuka, tarik pada ujung salah satu sisi nya.

Foto ini diambil tanpa flash.
KENYAMANAN : Sangat nyaman. Tidak membuat mata merah/iritasi/gatal.
Di ruang AC tidak membuat mata ku kering. Dari pagi sampai malam.
WARNA : Icy Grey, aku kira warna abu-abu terang. Ternyata warna nya soft. Dan tidak menyolok. Pribadi aku suka sekali, lihat mataku jadi seperti boneka XD
*aku suka banget foto ini hihihihi~~~

Foto ini diambil menggunakan Flash.
DIAMETER : Diameter 14.5 tapi saat di pakai terlihat seperti 16mm. 
Ini menjelaskan mengapa mataku menjadi belo'
DESAIN : Warna hitam pada pinggiran lingkaran dan abu-abu di tengah.
Terlihat seperti ada serabut hitam pada mata.
HARGA : Normal Rp 270.000,-
Silahkan cek website untuk harga diskon Japan Softlens
*mirip boneka barbie aw aw wahahahahah XD 

TERTARIK DAN INGIN MEMBELI ??
Softlens ASLI 100% Jepang Merek AGEHA, hanya Ada di JAPAN SOFTLENS.
PIN : 25A8140C
WA : 081807909033
LINE : YuliaLusiana
FANPAGE : JAPAN Softlens



♡ Trimakasih sudah membaca 
♡ Jangan lupa comment dan Follow ya ♡


6 comments:

  1. So cute ~ bener mirip boneka ^^ .. Soflensnya juga lucu, bikin mata jadi bening yah ^^ .. Pengen coba juga :3

    ReplyDelete
    Replies
    1. Hehehe asik ada yang kena racun XD
      Ayo dibeli :D

      Delete
  2. It looks nice on you and so cute!

    http://www.gwiyomistyle.net/
    Beauty review, D.I.Y, Beauty Tips and more...

    ReplyDelete
  3. hai,
    mata bulat seperti bola pingpong :Dngt
    sayangnya kamu ngk kasih tau before-afternya :D
    tapi jelas sekali kalau softlens itu bagus untuk mata yang sipit
    kunjungi website kami untuk berbagi pengalaman di http://www.beautyandtheblog.co/pretty-natural.html
    atau saksikan kami di youtube cara membentuk alis http://www.youtube.com/watch?v=a3QPAlgZEdI

    ReplyDelete
    Replies
    1. Ia aku kelupaan before nya XD
      Makasih sudah berkunjung dan comment :D

      Delete